Cara Agar Tidak Mengantuk di Sekolah

Belajar adalah salah satu aktivitas harian yang biasa dilakukan di sekolah. Meskipun demikian rasa kantuk terkadang datang begitu saja dan mengganggu fokus Saat sedang belajar.  Karena itulah, kamu mungkin ingin mencari cara menghilangkan kantuk saat belajar. Penyebab seorang mengantuk biasanya…

5 Tempat Wisata Alam Ciwidey Paling Instagramable

Menghabiskan waktu liburan dengan suasana dingin atau sejuk memang pilihan tepat. Mengunjungi tempat wisata alam Ciwidey mampu menghilangkan rasa penat dan bosan. Ciwidey memiliki tempat wisata yang instagramable. Berikut ini ada 5 tempat wisata yang direkomendasikan untuk anda. Rengganis Suspension Bridge…

Rekomendasi Merek Raket Badminton Terbaik Tahun 2023

Salah satu dari sekian banyak cabang olahraga yang memiliki peminat yang banyak yaitu olahraga badminton. Tidak heran olahraga badminton ini seringkali menyumbangkan medali emasnya pada setiap pertandingan untuk Indonesia. Berbicara tentang olahraga badminton hal yang akan langsung terbesit di benak…

Cara membersihkan dompet kulit

Dompet kulit mudah terkena noda jika kerap dibawa ke luar rumah dan diletakkan di lantai dan terpapar debu. Sebagian orang menggunakan sabun atau detergen biasa untuk membersihkan bahan kulit, tetapi hal tersebut bukan cara yang tepat. Sebab, residu sabun biasa…

Tips dan Cara Investasi di Bibit, Mudah dan Pas untuk Pemula!

Kian hari, ada banyak masyarakat Indonesia yang mulai sadar akan pentingnya investasi. Hal ini disebabkan karena banyak aplikasi atau situs yang memberi fasilitas untuk berinvestasi dengan mudah dan terpercaya. Salah satu aplikasi investasi yang banyak digunakan adalah Bibit. Lantas, bagaimana…

Kursus Bahasa Inggris Anak Online Mulai 149k Aja

Masa kanak – kanak memegang peranan penting dalam proses kehidupan kedepannya. Hal ini karena pada usia tersebut otak anak mulai memasuki masa pertumbuhan yang berkembang dengan sangat pesat. Hal ini dibuktikan dengan sebuah penelitian yang menyatakan bahwa sekitar 50% kecerdasan…